Biasalah dah dipakai terus ke tong sampah tempatnya kan? Jangan begitu! Banyak sebenarnya penggunaan teh celup ini di kehidupan sehari hari
1. Menghilangkan Bau Kaki Yang Berkeringat
Gunakan teh celup bekas dan masukkan ke wadah berisi air hangat untuk merendam kaki Anda selama 15 menit. Kemudian bersihkan kaki dengan handuk hingga kering dan melakukannya sebelum tidur.
2. Mengatasi Eye Bag
Rendam di dalam air dingin, kemudian letakkan di bagian mata pada hendak tidur.
3. Menghilangkan Bau Yang Tidak Sedap
Uncang teh berfungsi untuk menghilangkan bau yang tidak enak di dalam lemari es. Ambil beberapa kantong teh bekas dan letakkan ke dalam lemari es.
4. Mengatasi Masalah Jerawat Di Muka
Gosok kantung teh bekas itu pada wajah, dan biarkan selama beberapa menit.
5. Mencuci Peralatan Dapur
Ucang teh berlaku mampu menghilangkan kotoran atau noda minyak yang menempel pada peralatan dapur dengan mudah. Jika peralatan tersebut sangat kotor dan dipenuhi dengan lemak, rendam dengan air panas dan beberapa kantung teh bekas untuk menghilangkan noda dan lemak yang menempel.
6. Sebagai Pupuk Tanaman
Jika Anda rajin bercocok tanam dan inginkan baja yang lebih aman dan organik Anda tidak perlu bersusah payah lagi. Anda hanya perlu melemparkan saja uncang atau ampas teh yang Anda gunakan kedalam pot tanaman atau tanah tanaman Anda dan ia akan berubah sebagai pupuk organik yang menyuburkan tanah sekaligus memberi manfaat tanpa harus menggunakan pupuk kimia lagi.
7. Menghilangkan efek 'sun burn'
Gosok kantung teh yang basah untuk menghilangkan efek terbakar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar